Rabu, 14 Februari 2018

Sistem Kardiovaskular

CARDIO      =>   JANTUNG
VASKULAR =>   PEMBULUH DARAH

Sistem kardiovaskuler terdiri dari:
-Jantung
-Darah
-Pembuluh darah yang membawa darah ke setiap bagian tubuh

Alat Sistem Kardivaskuler :
1.Jantung
              Merupakan organ bagian dalam, terletak dalam rongga dada agak sebelah kiri, diantara paru-paru kanan dan paru-paru kiri.
Berat +/- 300 gram
Berfungsi untuk memompa darah ke seluruh tubuh melalui pembuluh darah
Terdiri dari empat ruangan;-Serambi kanan-Serambi kiri-Bilik kanan-Bilik kiri

Anatomi Jantung :


-Bagian Bilik (Ventrikel) jantung berdinding lebih tebal dibandingkan dengan serambi (atrium). Hal ini dikarenakan berfungsi untuk memompa darah ke seluruh tubuh sehingga harus lebih kuat-Dinding bilik kanan lebih tipis karena fungsinya hanya memompa darah ke paru-paruOtot jantung mirip dengan otot rangka karena ada bagian yang gelap dan terangOtot jantung bekerja seperti otot polos karena berdenyut secara ritmik dan samaKekuatan kotraksi otot rangka dipengaruhi oleh rangsangan, otot jantung relatif stabilApabila seseorang bekerja terlalu keras atau merasa panik maka jantung akan berdetak lebih cepat sehingga darah yang dipompa lebih banyak


Pembuluh darah :Pembuluh nadi atau arteriPembuluh balik atau vena


  1.        . Lebih tebal, kuat, dan elastis
  2.         . Menahan tekanan darah yang dipompa oleh jantung
  3.        . Denyutnya sama dengan jantung karena adanya tekanan darah yang terpompa
  4.          Denyutnya dapat diraba
  5.          Paling mudah diraba yaitu dipergelangan tangan
Pembuluh balik (Vena) :

Dinding lebih tipisPembuluh balik besar atas (mengembalikan darah dari kepala dan tangan)Pembuluh balik besar bawah (mengembalikan darah dari kaki dan badan)Peredaran darah :Peredaran darah kecil (peredaran darah paru-paru)Peredaran darah besar (peredaran darah sistemik)Sehingga disimpulkan peredaran darah ganda



Berdasarkan aliran darah, dibagi menjadi dua :    

Pembuluh darah yang mengalirkan darah dari jantung 
Pembuluh darah yang mengalirkan darah menuju jantung
Baik pembuluh nadi atau pembuluh balik masing-masing memiliki cabang terkecil yang disebut
pembuluh darah kapiler yang dilalui oleh satu sel darah merah saja.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

PEMERIKSAAN FISIK HEAD TO TOE

         Pemeriksaan fisik  atau pemeriksaan klinis  adalah sebuah proses dari seorang ahli medis memeriksa tubuh pasien untuk menemukan ...